Rabu, 21 Oktober 2015

MEMBUAT SKEMA RANGKAIAN IR DETECTOR PADA PROTEUS 8 DIPCB LAYOU


NAMA                  : Selvina Nurjanah
KELAS                 : 1CF
MATA KULIAH    : Praktek Gambar Teknik

Assalamualaikum Wr.Wb
  • Langkah pertama yaitu buka aplikasi Proteus 8


  • Selanjutnya klik, dan akan muncul gambar seperti dibawah ini. 
  • Lalu klik File - New Project 


  • Pilih ikon ISIS yang berwarna biru pada menu toolbar, akan muncul seperti ini yaitu lembar kerja Schematic Capture.




  • Klik Device pada menu di Proteus 8, dan masukkan komponen komponen yang akan dibuat pada skema Logic Probe ini.



  • Masukkan Keyword komponen pada IR Detector, seperti gambar dibawah ini:
          Ketik Keyword: 74HC76
  • Dan akan muncul gambarnya, lakukan seperti ini untuk memasukkan komponen-komponen lain yang akan dibutuhkan.
  • Inilah gambar-gambar komponen yang dibutuhkan untuk membuat skema Rangkaian IR Detector:


  • Setelah itu sambungkan rangkaian tersebut dengan ikon dibawah ini.


  • Rangkaian tersebut akan menjadi seperti gambar dibawah ini.



  • Tambahkan Power dan Ground pada rangkaian tersebut.
  • Dan itulah hasil Rangkaian IR Detector




  • Setelah Rangkaian IR Detector dibuat pada Schematic Capture, sekarang kita beralih untuk membuat Rangkaian IR Detector pada lembar kerja PCB.
  • Klik ikon RRES berwarna merah yang ada di menu toolbar


  • Klik ikon yang terlihat pada gambar dibawah ini,disana terdapat nama-nama komponen yang sudah kita buat sebelumnya pada lembar Schematic Capture.
  • Disini kita tinggal memasukkan/memindahakan komponen yang ada pada lembar kerja PCB.


  • Masukkanlah komponen-komponen tersebut. (ada komponen yang tidak bisa ditampilkan pada layar PCB). Aturlah Komponen-komponen tersebut.
  • Setelah tersusun rapi sesuai yang diinginkan, klik menu Tool - Auto Router 
  • Setelah itu pilih Begin Routing
  • Dan Rangkaian tersebut akan menjadi seperti gambar dibawah ini:


  • Usahakan pada rangkaian tersebut tidak ada error message.

1 komentar:

  1. maaf mbak.. itu komponen nya apa ajh ya mbak... ane lom terlalu ngerti make proteus 8...

    BalasHapus